Dalam hitungan box office dunia, Dunkirk tampil prima. Sedangkan film sci-fi Valerian and the City of a Thousand Planets yang dibuat dengan budget $180 juta justru mangkrak di peringkat lima box office.
Di Tiongkok, Wonder Woman melorot ke peringkat ketiga box office, sehubungan dengan debut-nya Alien: Covenant yang disambut hangat meski agak terlambat.
Disutradarai oleh Scott Derrickson, Doctor Strange diramalkan bakal mengalahkan pencapaian debut domestik Ant Man tahun 2015, Captain America (2011) dan Thor (2011).
The Magnificent Seven hanya mampu bertahan selama satu minggu di peringkat 1 box office akhir pekan. Selain Miss Peregrine'sHome For Peculiar Children, film apa saja yang debut minggu ini?