Film berjudul Voldemort: Origins of the Heir yang digawangi studio indie Tryangle Films tersebut masih dalam produksi, tetapi trailer pertamanya sudah terbit.
Pengumuman JK Rowling terkait rencana 5 film Fantastic Beasts memancing pro kontra. Fans tentu saja bersorak, namun tidak demikian halnya dengan para pengamat.
Seorang teknisi software bernama Ian Cervantez tidak sengaja mengungkapkan empat Houses di Ilvermony, sekolah sihir Amerika Utara yang muncul di Fantastic Beasts. Berita ini tersebar dengan luas dan segera menjadi viral.
Tak cuma memberikan penghargaan, MTV Movie Awards juga menayangkan cuplikan terbaru Captain America: Civil War, serta trailer teranyar Suicide Squad dan Fantastic Beasts and Where to Find Them.