Duka Sedalam Cinta (2017)

1851 viewer

Tanggal tayang Duka Sedalam Cinta: 19 Oktober 2017 (Indonesia)

Film Duka Sedalam Cinta yang bernuansa religi ini diproduseri oleh novelis ternama Helvy Tiana Rosa, dengan penampilan khusus dari Salim A Fillah sebagai kyai Ghufron. Ceritanya bermula ketika seorang anak muda bernama Gagah mengalami kecelakaan di Maluku Utara, kemudian ditolong oleh seorang kyai Ghufron.

Setelah melalui pengalaman tersebut, Gagah menjadi berubah hingga menimbulkan konflik dengan ibu dan adik perempuannya. Di sisi lain, sang adik yang bernama Gita, mengalami serangkaian pertemuan dengan Yudi yang membuatnya tertarik. Ia juga bertemu dengan Nadia, yang memberinya wawasan baru.

Namun, suatu ketika, jalinan takdir membawa mereka pada duka sedalam cinta.

Judul Film : Duka Sedalam Cinta
Kategori: Film Indonesia
Rumah Produksi: KMGP Pictures
Genre: Drama
Sutradara: Firman Syah
Produser: Helvy Tiana Rosa
Penulis Naskah: Fredy Aryanto
Pemeran: Hamas Syahid Izzuddin, Aquino Umar, Masaji Wijayanto, Izzah Ajrina, Salim A Fillah
Trailer Duka Sedalam Cinta
Review Duka Sedalam Cinta

Jadilah Yang Pertama Mereview Film Ini:
Review :
Mengizinkan Penggunaan BBCode: [spoiler]SPOILER DITULIS DI SINI[/spoiler]
   

Review & Trailer Lainnya
Berita Popular


Artikel Popular